About

  • Menginstall Mikroitk RouterOS dan menggunakannya di GNS3

    Apa itu GNS3?? GNS3 ialah aplikasi simulator jaringan, disini kita akan menggunakan Mikrotik RouterOS untuk simulasi jaringan.. Penasaran?? Buka aja cobaaa!!!!

  • Menginstall Mikrotik RouterOS (ISO file dan VDI)

    Penjelasan bagaimana cara menginstall menggunakan ISO File dan VDI (Virtual Disk Image) , dan perbedaan diantara kedua nya... Penasaran?? Buka ajaa !!!!

  • DHCP Server - Menentukan IP tertentu untuk Client tertentu

    Menjelaskan bagaimana caranya kita mengatur agar Client tertentu mendapatkan IP yang dinginkan terus menerus..

Minggu, 13 November 2016

Tipe Jaringan Berdasarkan Letak Geografisnya

Yapsss kembali lagi dengan saya Muhamad Fikri ,yaaa kali ini saya akan membahas tentang Tipe Jaringan Berdasarkan Letak geografis, Itu bisa dibedakan seperti :

  • LAN (Local Area Network)
  • MAN (Metropolitan Area Network)
  • WAN (Wide Area Network0

LAN

Jaringan LAN bisa dibilang sebagai jaringan pribadi saja ,seperti di rumah ,kantor ,dan warnet.. LAN memeiliki ciri-ciri seabgai berikut :

  • Jarak antarterminal tidak terlalu jauh,
  • Pada umumnya LAN tersebut milik satu organisasi atau perusahaan,
  • Umumnya tidak mempergimakan fasilitas jaringan telepon sehingga kecepatan pengiriman data juga tidak bergantung pada jaringan tersebut,
  • Mempergunakan media transmisi berupa kabel yang khusus untuk berkomunikasi dan biasanya mempunyai kecepatan pengiriman data yang sangat tinggi (1 Mbps – 10 Mbps).

Jaringan LAN juga bisa saling mentransfer file dari satu klien ke klien lainnya tanpa menggunakan FlashDisk ,ini lah yang disebut dengan Peer-to-peer, akan saya bahas pada artikel saya lainnya..
Jaaringan LAN memiliki kecepatan yagn beragam untuk file transfer nya , ada Kecepatan tinggi(20Mbps), kecepatan sedang(1-20Mbps) dan Kecepetan rendah(<=1Mbps)

MAN

Jaringan MAN hampir saama seperti jaringan LAN ,cuma jaringan MAN lebih besar dibandingkan jaringan LAN..
Jaringan MAN disebut METROPOLITAN Area Network karena biasanya digunakan untuk menghubingkan antar kota ,dan jaringan MAN juga bisa dibilang sebagai gabungan dari beberapa jaringan LAN.. Ciri-ciri jaringan MAN adalah :

  • Menghubungkan seperti kampus dan perkantoran
  • Jangkauansekitar 10-50 km
  • Kecepatan lumayan tinggi

WAN

WAN adalah jenis jaringan data yang luas mencangkup negara dan benua, sarana transmisi yang digunakan umumnya seperti telepon, kabel bawah laut dan satelit.. Jaringan WAN memiliki karakteristik sebagai berikut :

  • Biasanya WAN digunakan untuk menghubungkan perangkat-perangkat yang tidak dapat dihubungkan melalui jaringan LAN dan jaringan MAN. Oleh karena itu jaringan WAN digunkan untuk menghubungkan jaringan yang sangat luas.
  • WAN memiliki cangkupan area yang sangat luas. Jadi biasanya pada jaringan WAN akan melibatkan Operator telekomunikasi, tujuannya menggunkan operator telokomunikasi yaitu supaya perangkat-perangkat yang ada dalam jaringan WAN dapat saling berkomunikasi satu sama lain.
  • Menggunkan koneksi serial dari berbagai macam jenis untuk dapat mengakses bandwith dalam lokasi yang berjauhan atau luas.
  • Dapat melakukan pertukaran paket data maupun frame antar router atau switch dan jaringan LAN yang sudah dibangun.

Yapsss itulah yang dapat saya sampaikan ,semoga kita bertemu lagi yaps di artikel lainnya.. Semoga bermanfaat.. :D

Sabtu, 12 November 2016

Apa itu Sistem Operasi

Yappss bertemu lagi dengan saya Muhamad Fikri ,kali ini saya akan sharing tentang Sistem Operasi .. Apa sih Sistem Operasi itu?? Wokee langsung saja....

Sistem Operasi adalah komponen pengolah peranti lunak dasar (essential component) tersistem sebagai pengelola sumber daya perangkat keras komputer (hardware), dan menyediakan layanan umum untuk aplikasi perangkat lunak..
Sistem operasi mempunyai penjadwalan yang sistematis mencakup perhitungan penggunaan memori, pemrosesan data, penyimpanan data, dan sumber daya lainnya.

Sistem Operasi berfungsi sebagai berikut :

  • Sistem Operasi membuat komputer menjadi lebih mudah dan menarik serta nyaman untuk digunakan.
  • Sistem Operasi memungkinkan sumberdaya komputer digunakan secara efisien.
  • Sistem Operasi yang disusun/ diprogram sedemikian rupa memungkinkan menerima perubahan/ pengembangan baru yang efektif dan
  • efisien, dapat melakukan pengujian sistem tanpa mengganggu layanan yang telah ada.

Sistem Operasi teriri atas 3 komponnen penting ,yaitu :

  • Kernel
  • File
  • UI(User Interface)

Sistem operasi yang banyak digunakan seperti Windows, Linux, MacOS, Android ,dll..
Windows sekarang sudah mencapai Windows 10 , Berikut adalah sistem operasi windows dari yang pertama sampai sekarang :

  • Windows 1.0
  • vWindows 2.0
  • Windows 3.0
  • Windows 95
  • Windows 98
  • Windows 2000
  • Windows ME (Millennium Edition)
  • Windows XP
  • Windows Vista
  • Windows 7
  • Windows 8
  • Windows 10


Lalu ada juga Sistem operasi keluaran linux seperti :

  • Red Hat Linux
  • Debian Linux
  • Mandrake Linux / Mandriva
  • Xandros Linux
  • Ubuntu Linux
  • Free BSD
  • CentOS

Yapss kira-kira hanya segitu saja yang dapat saya sampaikan ,nanti kita akan bertemu lagi di lain waktu yaa..
Semoga bermanfaat... :D

Kamis, 10 November 2016

Ini lho kode Beep BIOSmu

Yappss bertemu lagi dengan saya.. :v
Kali ini saya akan membahas tentang kode Beep pada komputer..
Apasih Beep itu ??Beep adalah bunyi yang kita dengar saat pertama kali menyalakan komputer sebagai pertanda bahwa ada sebuah masalah pada komputer sampean. Bunyi beep ini muncul saat proses pengecekan seluruh komponen dalam proses POST. Dengan bunyi beep kita bisa mengetahui dimana kerusakan yang terjadi pada komputer itu.. Nahhhh berikut ini saya akan memberitahukan arti-arti dari bunyi beep-beep yang terdengar dari beberapa BIOS yang berbeda.. Cekidot!!!

Bunyi Beep di AMI BIOS

  • Beep 1 kali, menandakan RAM rusak, tidak terdeteksi atau tidak terpasang dengan benar
  • Beep 2 kali, menandakan RAM bermasalah (Memory Parity Error in First 64 KB Block)
  • Beep 3 kali, menandakan RAM bermasalah (Memory Read/Write Error in First 64 KB Block)
  • Beep 4 kali, menandakan Motherboard bermasalah atau rusak.
  • Beep 5 kali, menandakan Processor rusak
  • Beep 6 klai, menandakan Keyboard rusak, tidak terbaca atau tidak terpasang dengan benar
  • Beep 7 kali, menandakan Processor rusak
  • Beep 8 kali, menandakan VGA rusak atau tidak terpasang dengan benar
  • Beep 9 kali, menandakan BIOS bermasalah
  • Beep 10 kali, menandakan Motherboard rusak
  • Beep 11 kali, menandakan CMOS rusak atau tidak terpasang dengan benar. Atau bisa juga baterai CMOS sudah aktif
  • 1 Beep panjang dan 3 Beep pendek, menandakan Memory tambahan rusak, atau error
  • 1 Beep panjang dan 8 Beep pendek, menandakan tes tampilan gambar gagal

Bunyi Beep di Award BIOS

  • Beep 1 kali panjang terus menerus, menadakan RAM rusak atau tidak terpasang dengan benar
  • Beep 1 kali panjang dan 1 kali pendek, menandakan RAM atau Motherboard mengalami kerusakan
  • Beep 1 kali panjang dan 2 kali pendek, menandakan VGA rusak atau tidak terpasang dengan benar
  • Beep 1 kali panjang dan 3 kali pendek, menandakan Keyboard rusak atau tidak terpasang dengan benar
  • Beep 1 kali panjang dan 9 kali pendek, menandakan BIOS mengalami kerusakan
  • Beep pendek tak terputus, menandakan Power Supply mengalami kerusakan, jika terjadi hal demikian lebih baik komputer jangan dihidupkan terlebih dahulu sampai Power Supply diganti.
  • Beep 2 kali pendek, menandakan RAM tidak terpasang dengan benar

Bunyi Beep di Phoenix BIOS

  • Beep 1-1-4, menandakan BIOS mengalami kerusakan
  • Beep 1-2-1, menandakan Motherboard mengalami kerusakan
  • Beep 1-3-1, menandakan RAM rusak atau tidak terpasang dengan benar
  • Beep 3-1-1, menandakan Motherboard mengalami kerusakan
  • Beep 3-3-4, menandakan VGA mengalami kerusakan
  • Beep 1-1-4-1, menandakan kesalahan cache (Level 2)
  • Beep 1-2-2-3, menadakan ROM BIOS Checksum
  • Beep 1-3-1-1, menandakan RAM mengalami kerusakan
  • Beep 1-3-1-3, menandakan Keyboard mengalami kerusakan
  • Beep 1-3-4-1, menandakan RAM bermasalah
  • Beep 1-3-4-3, menandakan RAM mengalami kegagalan pada byte rendah
  • Beep 1-4-1-1, menandakan RAM mengalami kegagalan pada byte tinggi
  • Beep 2-1-2-3, menandakan ROM pemberitahuan hak cipta
Yapsss itulah beberapa arti-arti dari bunyi beep yang ada di beberapa BIOS..
Terima Kasih atas waktunya kawan.. Semoga bermanfaat :D
#Tugas_ngeblog_lagi

Kamis, 03 November 2016

Membuat Jaringan LAN kecil di Cisco Packet Tracer

Membuat jaringan kecil LAN di Cisco Packet Tracer Yapss bertemu dengan saya Muhamad Fikri lagi yaa ,Kali ini saya akan sharing tentang membuat jaringan LAN kecil di Cisco Packet Tracer..
Pertama ingat dahulu ,bahwa ini hanya membuat antar PC terhubung, bukan membuat nya terhubung ke internet!!

Pertama kita buat dulu topology-nya, sebenarnya ini terserah kalian saja ,tetapi saya membuat topology seperti ini..

Yapss setelah itu kita masuk ke masing-masing PC dan beri mereka IP address untuk pengalamatannya ,seperti ini yapss..

Lalu ,kita masukkan IP address nya ya,langsung saja saya beri contohnya seperti ini

Lalu kalina bisa memasukkan IP address nya terserah kalian.. Sebagai contoh saya memasukkan IP address 192.16.5.2 untuk host(PC) pertama dan subnetnya 255.255.255.0.. Seperti ini contohnya

Jangan lupa setting IP addres juga di host yang lain ,karena komputer tidak akan sendirian bukan?? :v ..
Oh ya ,saat setting IP address yang lain jangan ada yang sama ,nanti bentrok alamatnya dan akibatnya akan bingung untuk mencari mana alamat yang mempunyai IP tersebut.. :v
Sebagai contoh Yang pertama tadi IP nya 192.16.5.2 ,untuk host kedua menggunakan IP 192.16.5.3 ,dan begitu seterusnya.. Subnet nya harus sama yaa !!!


Kalo sudah selesai setting semua IP address ,kita check apakah sudah berhasil konfigurasi nya, kita check nya dengan menggunakan ping yap ,pertama masuk dahulu ke commad prompt yang ada di PC ,ingat PC yg di topology bukan PC yang anda gunakan :v.. Saya contohkan seperti ini, pertama masuk ke command promt nya dahulu

Setelah itu kita masukkan command ping ke mana saja ya terserah ,contoh ping 192.16.5.3

Yapss setelah memasukkan command nya ,coba saja tekan enter ,kalau berhasil akan ada reply/balasan dari PC yang td di-ping seperti ini..

Yapss jika sudah seperti itu ,itu berarti semuanya sudah terhubung yaa kawann..:v
Yaaaa sekian dulu sharing yang dapat saya bagikan ,lain kali kita akan berjumpa lagi ya di sharing-sharing lainnya :v.. Semoga bermanfaat untuk kawan2 sekalian.. Wassalamu'alaikum wr.wb..

Salam Networking
Created by : Muhamad Fikri

Rabu, 02 November 2016

BIOS dan Isinya

BIOS
Bios Adalah Singkatan dari Basic Input Output System. Bios terdiri dari kode program yang diperlukan untuk mengatur semua komponen operasi dasar pada system computer. Degan kata lain Bios berisi softaware yang diperlukan untuk menguji hardware saat dinyalakan ,me-load system operasi dll..
Masuk Ke BIOS bias menekan tombol delete berulang ,pada laptop biasanya menggunakan tombol F2 ,F5 ,F10 ,F12 tergantung merk laptop tersebut..
Saya menggunakan BIOS GIGABYTE American Megatrends Inc.
Masuk Menu Bios Menggunakan Tombol Delete Berulang-ulang
Di dalam menu BIOS terdapat :
1.      M.I.T
2.      System
3.      BIOS Feature
4.      Peripherals
5.      Power Manangement
6.      Save & exit
Dalam M.I.T pun terdapat berbagai menu seperti :
·         M.I.T Current satatus :
o   CPU Name
o   CPU ID
o   BCLK
o   CPU Core(s)
o   Turbo Ratio
o   Non-turbo ratio
o   Turbo Frequency(MHz)
o   Non-Turbo Frequency(MHz)
o   Core Temperature
o   Dll

·        Advanced Frequency Setting :
o   Proccesor Graphics Clock
o   CPU Clock Ratio
o   CPU Frequnecy
o   Advanced CPU core Feature
o   System Memory Multiplier
o   Memory Frequency(MHz)
·        Advanced Memmory Setting
o   System Memory Multiplier
o   Memory Frequency(MHz)
o   Performance Enhance
o   DRAM Timing Selectable
o   Chanel A Timing Setting
o   Chanel B Timing Setting
·        PC Health Status :
o   Reset Case Open status
o   CPU warning temperature
o   CPU Fan fail warning
o   CPU fan speed control
o   System fan speed control
·        Miscelaneous Setting :
o   PEGO – Gen X







Dan pada Menu System terdapat :
1.     System Information :
a.     Model Name
b.     BIOS version
c.      BIOS date
d.     BIOS ID

2.     System Language
3.     System Date
4.     System Tiime
5.     ATA Port Information

Pada Menu BIOS feature terdapat :
1.     Boot option #1
2.     Boot Option #2
3.     CD/DVD ROM drive BBS Priorities
4.     Hard Drive BBS priorities
5.     Bootup Numlock state
6.     Full screen LOGO show
7.     PCI ROM Priority
8.     Limit CPUID Maximum
9.     Execute disable Bit
10.                        Intel Virtualization Technology
11.                        CSM Support
12.                        Network stack
13.                        Administrator Password
14.                        User Password


Dalam Menu Peripheral terdapat :
1.     LAN PXE boot option ROM
2.     SATA Controler(s)
3.     SATA mode selection
4.     XHCI Pre-Boot Driver
5.     XHCI Mode
a.     HS Port #1
b.     HS Port #2
c.      HS Port #3
d.     HS Port #4
e.     XHCI Streams
6.     USB2.0 Controller
7.     Audio Conrtroller
8.     Init Display First
9.     Internal Graphics
10.                        Internal Graphics Memory Size
11.                        DVMT total Memory Size
12.                        Intel® Rapid Start Technology









Dalam Menu Power Management terdapat :
1.     AC Back
2.     Power ON keyboard
3.     Resume By Alarm
a.     Wake up day
b.     Wake  up hour
c.      Wake up minute
d.     Wake up second
4.     ErP
5.     High Precision Event Timer
6.     Soft-Off by PWR-BTTN
7.     Internal Graphics Standby Mode
8.     Internal Graphics Deep Standby Mode

Dan yang terakhir di menu Save & Exit ,yaitu ada :
1.     Save & Exit setup
2.     Exit without saving
3.     Load optimized defaults
4.     Boot override
5.     SATA PM: TSSTcorp CDDVD SH2
6.     SATA SM: ST500DM002-1BD142
7.     Save Profiles
8.     Load Profiles